More
    HomeBerita Polisi IndonesiaLatihan Bersama Pendekar Wani Jogo Suroboyo Begini Kata Kapolrestabes Surabaya

    Latihan Bersama Pendekar Wani Jogo Suroboyo Begini Kata Kapolrestabes Surabaya

    Published on

    spot_img

    Latihan Bersama Pendekar Wani Jogo Suroboyo, Ini Kata Kapolrestabes Surabaya


    SURABAYA, Liputan Terkini – Kapolrestabes Surabaya, Kombes Pol Akhmad Yusep Gunawan menyapa Perguruan Silat Cipta Sejati yang menggelar latihan bersama di Lap A Mapolrestabes Surabaya, Jum’at (20/1/2023).

    Seluruhnya 35 Perguruan Pendekar Wani Jogo Suroboyo ini secara bergantian latihan bersama di halaman Mapolrestabes Surabaya.

    Kombes Pol Yusep memberikan semangat dan dukungan secara langsung kepada perguruan silat Cipta Sejati yang sedang latihan bersama.

    Harapannya Pendekar Wani Jogo Suroboyo nantinya dapat membantu menciptakan situasi kamtibmas kota Surabaya aman, damai dan kondusif.

    Kapolrestabes Surabaya berpesan agar kekompakan 35 perguruan pendekar Wani Jogo Suroboyo itu tetap di utamakan, sehingga dapat bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban kota Surabaya.

    “Kekompakan 35 perguruan pendekar Wani Jogo Suroboyo agar tetap terjaga, sehingga dapat bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban kota Surabaya”, pungkasnya.**
    (Red)

    Latest articles

    Kadiv Humas Polri Unjuk Gigi, Atasi Mic Rusak di Kompolnas Awards 2024 dengan Kilat!

      Jakarta - Hotel Discovery Ancol menjadi saksi perhelatan Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) Awards 2024,...

    2 Hari Operasi Patuh Ditlantas Polda Sulsel Tilang 1.151 Pelanggar, Didominasi ETLE Mobile

    2 Hari Operasi Patuh Ditlantas Polda Sulsel Tilang 1.151 Pelanggar, Didominasi ETLE Mobile Dirlantas Polda...

    20 Personel Polresta Malang Kota Dapat Kenaikan Pangkat saat Hari Bhayangkara ke-78

    20 Personel Polresta Malang Kota Dapat Kenaikan Pangkat saat Hari Bhayangkara ke-78 Kapolresta Malang Kota,...

    Hari Bhayangkara ke-78, Kapolri Listyo Sigit: Kami Mohon Maaf untuk Perbuatan yang Menyakiti Hati Masyarakat

    Hari Bhayangkara ke-78, Kapolri Listyo Sigit: Kami Mohon Maaf untuk Perbuatan yang Menyakiti Hati...

    More like this

    Kadiv Humas Polri Unjuk Gigi, Atasi Mic Rusak di Kompolnas Awards 2024 dengan Kilat!

      Jakarta - Hotel Discovery Ancol menjadi saksi perhelatan Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) Awards 2024,...

    2 Hari Operasi Patuh Ditlantas Polda Sulsel Tilang 1.151 Pelanggar, Didominasi ETLE Mobile

    2 Hari Operasi Patuh Ditlantas Polda Sulsel Tilang 1.151 Pelanggar, Didominasi ETLE Mobile Dirlantas Polda...

    20 Personel Polresta Malang Kota Dapat Kenaikan Pangkat saat Hari Bhayangkara ke-78

    20 Personel Polresta Malang Kota Dapat Kenaikan Pangkat saat Hari Bhayangkara ke-78 Kapolresta Malang Kota,...