More
    HomeBerita HarianKapolresta Malang Kota Hadiri Acara Khitan Santri di Pondok Pesantren Ilmu Al...

    Kapolresta Malang Kota Hadiri Acara Khitan Santri di Pondok Pesantren Ilmu Al Qur’an

    Published on

    spot_img

    Kapolresta Malang Kota Hadiri Acara Khitan Santri di Pondok Pesantren Ilmu Al Qur’an

    Kapolresta Malang Kota, Kombes Pol Budi Hermanto melihat pelaksanaan Khitan Santridi Pondok Pesantren Ilmu Al Qur’an (PPIQ) Darul Hidayah di Jalan Bareng Kartini 3G, Kelurahan Kauman, Kota Malang, Jumat (22/12/2023).

    Bersama pengasuh PPIQ Darul Hidayah, Gus Hisa Al Ayyubi, Kapolresta Malang Kota menyapa dan memberikan ucapan selamat pada sejumlah santri yang dikhitan.

     

    Poster Haul ke-6 Pendiri PPIQ Darul Hidayah, KH. M Sochen Ansori 22-24 Desember 2023.

    Poster Haul ke-6 Pendiri PPIQ Darul Hidayah, KH. M Sochen Ansori 22-24 Desember 2023.

    “Kegiatan Khitan Santri ini merupakan rangkaian kegiatan Haulke-6 Pendiri PPIQ Darul Hidayah, Almarhum KH. M Socheh Ansoriyang dilaksanakan pada 22-24 Desember 2023,” jelas Gus Hisa.

    Dikatakannya, rangkaian kegiatan dimulai hari ini dengan kegiatan Khitan Santri, dilanjutkan dengan Kirab Khitan Santri dan Pertunjukan Musik dari d’Kross dan Kesenian Bantengan BOMC pada Sabtu, 23 Desember 2023.

    “Puncak acara akan digelar Doa Bersama dan Haul ke-6 pendiri PPIQ Darul Hidayah, KH M Socheh Ansori akan dilaksanakan pada Minggu, 24 Desember 2023,” tambahnya.

    Latest articles

    Puncak Peringatan Hari Bhayangkara, Divisi Humas Gelar Khatam Qur’an 79 Kali

    Puncak Peringatan Hari Bhayangkara, Divisi Humas Gelar Khatam Qur’an 79 Kali Jakarta. Divisi Humas Polri...

    Presiden Hadiahi Penghargaan Nugraha Sakanti Kepada Divisi Humas Polri dan Enam Satker Lainnya

    Presiden Hadiahi Penghargaan Nugraha Sakanti Kepada Divisi Humas Polri dan Enam Satker Lainnya Jakarta. Presiden...

    Polda Kaltara Bantu Warga SP 6 Tanjung Buka: Bangun Jembatan, Lampu Jalan, hingga Instalasi Air Bersih

    Polda Kaltara Bantu Warga SP 6 Tanjung Buka: Bangun Jembatan, Lampu Jalan, hingga Instalasi...

    Senjata Oknum TNI Rampas Nyawa 3 Polisi: Keluarga Korban Menangis Minta Pakaian Saat Bertugas Dikembalikan

    Senjata Oknum TNI Rampas Nyawa 3 Polisi: Keluarga Korban Menangis Minta Pakaian Saat Bertugas...

    More like this

    Puncak Peringatan Hari Bhayangkara, Divisi Humas Gelar Khatam Qur’an 79 Kali

    Puncak Peringatan Hari Bhayangkara, Divisi Humas Gelar Khatam Qur’an 79 Kali Jakarta. Divisi Humas Polri...

    Presiden Hadiahi Penghargaan Nugraha Sakanti Kepada Divisi Humas Polri dan Enam Satker Lainnya

    Presiden Hadiahi Penghargaan Nugraha Sakanti Kepada Divisi Humas Polri dan Enam Satker Lainnya Jakarta. Presiden...

    Polda Kaltara Bantu Warga SP 6 Tanjung Buka: Bangun Jembatan, Lampu Jalan, hingga Instalasi Air Bersih

    Polda Kaltara Bantu Warga SP 6 Tanjung Buka: Bangun Jembatan, Lampu Jalan, hingga Instalasi...